Kopi yang Berdikari

Kopi yang Berdikari

    Resah akan permainan harga yang dilakukan tengkulak, Sumijo (40) beserta para petani kopi dari tiga kecamatan sekitar lereng Merapi, yaitu Pakem, Cangkringan, dan Turi, menginisiasi pendirian Kelompok Usaha Bersama (KUB) Kebun Makmur pada 2004. Kehadiran KUB Kebun Makmur membuat petani kopi Merapi makin berdikari.       Reporter: Estu Dian Maranti, Farrah Audina Fathya, Nisa Nuraini […]

Kemandirian Kopi Merapi

Kemandirian Kopi Merapi

  Awalnya KUB Kebun Makmur hanyalah kelompok tani kecil. Kelompok tani yang dibentuk pada tahun 2004 ini mengelola alur distribusi biji kopi Merapi secara mandiri terlepas dari tengkulak. Sekarang KUB Kebun Makmur resmi berstatus koperasi berbadan hukum. Tugas KUB pun tidak hanya mendistribusikan biji kopi, melainkan juga mengolah biji kopi Merapi yang khas. Reporter: Estu […]

Dusun Wisata Tlatar Kandangan, Merajut Dusun Mandiri di Lereng Merapi

Dusun Wisata Tlatar Kandangan, Merajut Dusun Mandiri di Lereng Merapi

Oleh : Mochamad Ridha Menawarkan lokasi kemah, outbound, dan eduwisata salak, Dusun Wisata Tlatar Kandangan, Sleman kini menjadi salah satu destinasi favorit mahasiswa untuk melaksanakan kegiatan outdoor mereka. Lebih dari 370 mahasiswa yang didominasi dari kampus-kampus Yogyakarta pernah melaksanakan kegiatan mereka di Dusun Wisata Tlatar Kandangan. Dingin menyergap di kawasan Dusun Tlatar, Desa Wonokerto, Kecamatan […]