Keris buatan keluarga Harumbrodjo sarat akan tradisi. Empu Sungkowo yang kini menjadi penerusnya tetap kukuh mempertahankan tradisi dalam pembuatan keris. Inilah yang membuatnya menjadi satu-satunya empu di Indonesia yang menjalankan semua ritual.
Reporter
Ni Luh Putu Juli Wirawati
Penulis naskah
Dwiyana Lingga Pangesti
Nurul Firdiani Fauzan
Camera Person
Dwiyana Lingga Pangesti
Tri Utami Rosemarwati
Editor
Tri Utami Rosemarwati