Setelah ditutup pada Maret 2020 karena pandemi, Kampung Wisata Taman Sari di Yogyakarta kembali dibuka pada Juli dan ramai dikunjungi wisatawan, hingga terkadang terjadi penumpukan wisatawan.
Dalam berbagai upaya adaptasi dengan situasi pandemi, Gamapreneur Expo 2020 menjadi salah satu acara yang sukses mengumpulkan massa yang besar secara daring.
Sebagai upaya melestarikan keris sebagai warisan budaya Indonesia, Dinas Kebudayaan DIY mengadakan Jogja International Heritage Festival Keris (30/8-2/9).
Pemutaran film animasi merupakan kegiatan rutina setiap bulan yang diadakan oleh Animasi Club. Edisi ke-19 (27/10) menghadirkan film-flm dari para juara CRAFT 2017 yang terbungkus dalam “Best Of The Best CRAFT 2017”.
Dengan Rp 65 ribu, ibu-ibu belajar menghias berbagai kue di kelas memasak, yang diselenggarakan swalayan peralatan kue D’Hardjosoewarno (9/9), untuk mendapatkan penghasilan tambahan.